Surabaya SatuHotma D.l. TobingAda yang tak mampu kulupaKetika bermukim kala pertamaDi bumi Suro-BoyoHampir dua doso warso laluAku dan bojoku manten anyarBaru pindah dari JakartaKursi tamu belum punyaBelum paham tentangSeluk beluk kehidupan bertetanggaKami sangat bersyukur kepada TuhanPaparan pak RT tentang hal ituSenja itu dengan tetangga duduk bersilaKakek Sutjipto berbicara lantangDan lalu panjatkan doa dengan khusukAgar kami sehat wal afiatMenempati rumahDi Dukuh Pakis Gang SekianSuka cita sangat terasaUsai makan malamDilanjutkan jagonganDan nonton televisi bersamaRupanya televisi dengan remote controlmelahirkan cerita anyar di desa ituTenanan, iki cerita lawasOra iso, ora tau kesupenJakarta Juli 2012http://www.kabarindonesia.com/berita.php?pil=18&jd=Surabaya+Satu&dn=20120704114735
Home » Tema Kota » Puisi Surabaya Satu | Hotma D.l. Tobing
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar